14.000 Petugas Amankan Unjuk Rasa di Jakarta

Written By Smart Solusion on Wednesday, February 27, 2013 | 7:38 PM





14.000 Petugas Amankan Unjuk Rasa di Jakarta





Penulis : Ratih Prahesti Sudarsono | Kamis, 28 Februari 2013 | 10:21 WIB













JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya Komisaris Besar Rikwanto mengungkapkan sekitar 14.000 aparat keamanan gabungan disebar di sejumlah titik di Jakarta. Hal itu dilakukan Polda Metro Jaya untuk mengamankan kegiatan unjuk rasa Kamis (28/2/2013) ini, agar semua kegiatan masyarakat berjalan sebagaimana mestinya.




Kegiatan unjuk rasa atau penyampaian pendapat itu akan dilakukan elemen masyarakat terkait aksi penolakan penangguhan pemberlakuan UMP/UMK tahun 2013, penolakan Komisaris Jamsostek yang anti-SJSN dan BPJS, penolakan RUU Kamnasdan RUU Ormas




"Kegiatan unjuk rasa atau penyampaian pendapat itu  akan dilakukan elemen masyarakat terkait aksi penolakan penangguhan pemberlakuan UMP/UMK tahun 2013, penolakan Komisaris Jamsostek yang anti-SJSN dan BPJS, penolakan RUU Kamnasdan RUU Ormas," jelas Rikwanto, Kamis pagi.


Pasukan atau anggota pengamanan anatara lain ditempatkan di kawasan Istana Negara (2.359 personel), Silang Monas (100 personel), Istana Wapres (256 personel), RRI (162 personel), Jalam MH Thamrin (576 personel), Tol dalam kota Semanggi (90 personel), Bundaran HI (440 personel), MPR/DPR RI (2.287 personel), Jamsostek (365 personel), bandara Soetta (500 personel).


















Anda sedang membaca artikel tentang

14.000 Petugas Amankan Unjuk Rasa di Jakarta

Dengan url

http://software-solutionsmart.blogspot.com/2013/02/14000-petugas-amankan-unjuk-rasa-di.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

14.000 Petugas Amankan Unjuk Rasa di Jakarta

namun jangan lupa untuk meletakkan link

14.000 Petugas Amankan Unjuk Rasa di Jakarta

sebagai sumbernya

0 komentar:

Post a Comment

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger